Portal Banyuwangi - The Black Phone merupakan film dengan genre horror, thriller yang akan tayang pada 22 Juni 2022 dan fakta menariknya akan kami bahas dalam artikel ini.
Fakta menarik dari film The Black Phone disutradarai dan ditulis skenarionya oleh Scott Derrickson dengan C Robert Cargill dengan acuan cerita pendek dalam buku 20 th Century Ghost.
Sebelum menonton film The Black Phone, kalian bisa mengetahui fakta menarik film tersebut melalui artikel ini.
Diketahui film dengan genre horror, thriller ini dibintangi oleh Ethan Hawke, Jeremy Davies, James Ransone dan Mason Thames.
Baca Juga: Sinopsis dan Link Streaming Jinxed at First, Dibintangi Seo Hyun SNSD dan Na In Woo
Sebagai pengingat, C Robert Cargill merupakan sutradara yang menulis skenario film Doctor Strange dan Sinister Franchise.
Melalui official trailer The Black Phone dari kanal YouTube Universal Pictures, film tersebut telah ditonton sebanyak 25.590.702 juta pengguna YouTube, yang akan kami bahas fakta menariknya dalam artikel ini.
Penggemar film genre horror,thriller pasti sudah tidak sabar menunggu tayangnya film The Black Phone, terlebih fakta menarik di dalam film tersebut.
Dilansir Portal Banyuwangi dari beberapa sumber, Berikut fakta menarik film The Black Phone yang akan tayang besok pada 22 Juni 2022:
1. Dibintangi Ethan Hawke
Aktor berbakat Ethan Hawke tidak bisa diragukan lagi kiprahnya, pasalnya pria kelahiran 6 November 1970, sudah malang melintang di dunia Entertainment.
Diketahui aktor Amerika Serikat, Ethan Hawke telah mendapat 4 nominasi Oscar, yang kali ini akan bintangi film The Black Phone.
Tak hanya itu, Ethan Hawke juga seorang sutradara sekaligus penulis, dia telah menyutradarai 3 film layar lebar dan satu film dokumenter. Selain itu, Ethan Hawke juga menulis 3 novel dan 1 novel grafis.
Artikel Terkait
Siapakah Bio One? Foto Copy Gepeng Dalam Film Srimulat Hil yang Mustahal, Simak Profilnya!
Roh Fasik, Film Horor Produksi Raffi Ahmad Angkat Tema Keimanan, Simak Sinopsisnya!
Sinopsis Rumah Kuntilanak: Film Horor yang Paling Ditunggu,
Asli Merinding! Trailer Film Pengabdi Setan 2 Akan Tayang Agustus 2022, Joko Anwar: Ibu Memanggil
Mau Nonton Film Jurassic World Dominion? Ini Cara Mudah untuk Pesan Tiket Bioskop Online CGV, TIX ID, MTix
Fakta Film Jurassic World Dominion Yang Akan Tayang di Bioskop, Membahas Rekayasa Genetika Dinosaurus
Saatnya Merayakan Kebangkitan Perfilman Indonesia! Inilah Rekomendasi 9 Film Lokal yang Tayang di Bulan Juni!
Totalitas! Inilah Aksi Gila yang Dilakukan Tom Cruise Dalam Adegan Film Top Gun Maverick
3 Rekomendasi Film Netflix Yang Wajib Kamu Tonton
3 Rekomendasi Film Netflix 2022, Berikut Link Teaser Film yang Tayang Juni Hingga Agustus
Kenali Tipe Penonton Film, Kamu Termasuk yang Mana? Berikut Penjelasannya!
5 Rekomendasi Film Komedi Korea Netflix 2022, Nomor 3 Masuk Top Box Office
4 Rekomendasi Film Animasi Anak dan Keluarga Netflix 2022, Cocok Ditonton Saat Liburan
Baru Rilis! Inilah 4 Rekomendasi Film Netflix 2022 yang Paling Seru
4 Rekomendasi Film Komedi Romantis Netflix 2022, Nomor 1 Baru Banget Dirilis!
Rekomendasi Film Animasi Keluarga Netflix 2022, Simak Serunya Film Ramah Anak Berikut
4 Rekomendasi Film Netflix Indonesia 2021-2022 yang Wajib Kamu Tonton
Lagi-lagi Banyuwangi Kembali Menjadi Lokasi Syuting Film! Karena Ingin Mengeksplore Keindahannya
3 Situs Streaming Film Legal Yang Wajib Kamu Tau
9 Fakta Menarik dalam Teaser Film Thor Love and Thunder, Simak Yuk!