Portal Banyuwangi - Belum lama ini dunia perfilman horor Indonesia mulai diminati banyak orang. Kehadiran film horor Indonesia yang dikemas dengan apik dan unik, sehingga mengundang rasa penasaran orang untuk hadir menonton di bioskop.
Kesuksesan tersebut tentunya tidak terlepas dari lokasi syuting yang mendukung. Lokasi yang memiliki mitos kuat, hening bahkan tidak berpenghuni sangat diprioritaskan untuk dijadikan tempat syuting film horor.
Indonesia yang dikenal sebagai negara yang penuh akan kisah misteri, banyak menyisakan tempat-tempat yang mengandung dunia mistis.
Hal tersebutlah yang membuat beberapa sutradara semakin optimistis untuk menempatkan keberlangsungan project filmnya.
Berikut ini merupakan beberapa lokasi syuting film horor yang populer yang perlu kamu ketahui.
1. Rusun (rumah susun) Sumber Artha
Dilihat dari tampak luarnya, rumah susun ini memang terlihat seperti rusun lainnya, hanya saja rusun tersebut kosong dan tak berpenghuni.
Selain itu, rusun sumber artha sendiri telah lama dibiarkan tidak berpenghuni 15 tahun lamanya sehingga memunculkan kesan mistis karena kesunyiannya.
Rusun yang digunakan sebagai tempat lokasi syuting film Pengabdi Setan 2 karya Joko Anwar ini sempat mengundang rasa penasaran publik setelah menonton film tersebut.
Rusun yang cukup megah dan luas ini memiliki 10 lantai, tepatnya di lantai 7 para pemain film dan kru tidak diperkenankan untuk syuting dilantai tersebut.
Perlu diketahui juga bahwa letak rusun tersebut tepatnya berada di belakang Pasar Sumber Arta, Bintara Jaya, Bekasi Barat, Jawa Barat.
Artikel Terkait
Link Nonton Trailer Film Horor Terbaru 'Teluh', Akan Tayang Bulan Januari Ini
Nonton Film Teluh, Tayang Hari Ini Bergenre Horor Tentang Pembalasan Arwah, Berikut Sinopsisnya
Sinopsis 'Cracked', Film Horor Thailand Terbaru 2022 Diperankan Nichkhun 2PM dan Pat Chayanit
Lewat Film Horor Thailand Terbaru 'Cracked', Nichkhun 2PM Comeback Setelah Brother of the Year
Ini 5 Film Horor Lokal yang Paling Laku dan Laris, Hingga Tembus Jutaan Penontonnya! Berikut Urutannya
Sinopsis Lay Luntaya Serial Drama Thailand Terbaru 2022, Bergenre Horor Misteri
Roh Fasik, Film Horor Produksi Raffi Ahmad Angkat Tema Keimanan, Simak Sinopsisnya!
Sinopsis Rumah Kuntilanak: Film Horor yang Paling Ditunggu,
Tayang BESOK! Simak Fakta Menarik The Black Phone Film Horor Terbaru Dibintangi Ethan Hawke
Dikira Horor Karena Lokasi Hutan Tengkorak, Air terjun Legomoro Banyuwangi Menyimpan Segudang Keindahan Alam
Sejarah Alas Purwo Banyuwangi, Ada Sejak Zaman Belanda hingga Kisah Misteri yang Fenomenal
Menguak Misteri Sistem Ketuhanan Kuno Orang Jawa, Bukan Hindu atau Budha
Misteri Alas Purwo Banyuwangi Dua Dunia, Simak Kisah Gaib di Hutan Paling Angker Se Jawa
Misteri Alas Purwo dan Kawah Ijen Banyuwangi, Manakah yang Paling Angker?
Misteri Pos Pendakian Gunung Raung, Pondok Demit Menjadi Sisi Lain Kerajaan Macan Putih Prabu Tawang Alun?
Gunung Raung Naik Menjadi Waspada, Inilah Misteri Kerajaan Macan Putih Disana
Misteri Gunung Merapi, Tak Kalah Mistis Dari Alas Purwo Banyuwangi!
Misteri Rumah Sakit Berhantu Di Banyuwangi, Berani Uji Nyali?
Misteri Alas Purwo Hutan Paling Angker di Jawa, dari Istana Jin hingga Mitos Orang Hilang
Misteri Kawah Ijen yang Angker, Ada Suara Gamelan Gaib dan Penampakan Prajurit Bule Berpedang