Daya Tarik Wisata Taman Gandrung Terakota Banyuwangi yang Lagi Hits, Jam Buka, Harga Tiket, Rute Perjalanan

- Minggu, 18 September 2022 | 11:00 WIB
Wisata Taman Gandrung Terakota di Banyuwangi yang  unik dan instagramable. (misteraladin.com)
Wisata Taman Gandrung Terakota di Banyuwangi yang unik dan instagramable. (misteraladin.com)

 

Portal Banyuwangi - Destinasi wisata Taman Gandrung Terakota di Banyuwangi begitu terkenal karena keunikannya.

Ya, wisata Taman Gandrung Terakota di Banyuwangi tersebut menampilkan pemandangan alam di sekitar Gunung Ijen yang diiringi dengan seribu patung penari gandrung.

Lalu, apa saja daya tarik wisata Taman Gandrung Terakota di Banyuwangi? Berapa harga tiket masuk ke taman wisata ini? Bagaimana rute perjalanan ke taman ini?

Mau tahu informasinya, kan? Yuk, ikuti penjelasan tentang taman wisata tersebut dalam ulasan berikut ini.

Baca Juga: 5 Foto Wisata Taman Gandrung Terakota di Banyuwangi yang Epik dan Harmonis Menyatu dengan Alam

Daya Tarik Wisata yang Menakjubkan

Daya tarik utama destinasi wisata Taman Gandrung Terakota di Banyuwangi adalah keberadaan seribu patung penari gandrung yang tersebar di beberapa titik lokasi.

Ada kumpulan patung penari gandrung dengan gaya tarian tertentu dan ada dalam berbagai macam jenis formasi yang menarik.

Sebagian patung tersebut ada yang ditempatkan di wilayah persawahan, di kolam bata merah, di kali atau sungai kecil, dan di tempat lainnya.

Spot Wisata Menarik di Taman Ini

Taman wisata ini dibangun di lahan seluas hampir empat hektar. Sebagian besar lahan dibiarkan untuk tetap menjadi lahan persawahan yang kehijauan.

Baca Juga: Pesona Taman Gandrung Terakota, Wisata Terbaru di Banyuwangi yang Lagi Hits dan Instagramable

Sedangkan sisanya, digunakan untuk membangun beberapa spot wisata yang menarik di taman ini, seperti amphitheater terbuka, pendopo, sanggar tari, dan galeri seni.

Halaman:

Editor: Nawang Sawitri

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Pantai Kuta, Wisata Paling Ikonik di Pulau Bali!

Senin, 19 September 2022 | 14:37 WIB

Terpopuler

X